Berbuka Puasa di Grand Savero Hotel Bogor Dengan Suasana Cappadocia

MEDIABOGOR.CO,  BOGOR – Tak terasa sebentar lagi kita akan memasuki bulan suci ramadhan. Pastinya anda sudah memiliki atau sedang merencanakan berbuka puasa dengan sanak saudara ataupun dengan rekan kerja. Seperti di tahun – tahun sebelumnya, tahun ini Gramd Savero Hotel Bogor mengusung tema Cappadocia,Turki. Sesuai dengan tema, tentunya Grand Savero Hotel Bogor menyajikan menu – menu khas Turki.

Beberapa menu tematik yang akan di hadirkan di antaranya Turkey Roast Chicken, Nohutlu Pilav yakni nasi ayam yang di masak juga dengan chickpea, Pita Bread, Kebab Shawarma dan masih banyak lagi varian – varian makanan khas Turki.
Paket Ramadhan Iftar Grand Savero Hotel Bogor ini sudah dapat di reservasi. Untuk periode 1 – 14 Maret 2023 Grand Savero Hotel Bogor memberikan harga penawaran di Rp.159.000,- / Nett / Person dari harga normal di Rp.189.000,- / Nett / Person. Untuk reservasi dapat menghubungi melalui Whatsapp di 0812 9624 6399 atau 0251 838 8888. (Tesal)

Berita Terkait

Berikan Komentar